
Semangat Menggelora! Siswa MIM To’kaluku Antusias Ikuti Ujian Madrasah sebagai Gerbang Menuju Masa Depan
Humas MIM To’kaluku- Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah (MIM) To’kaluku dipenuhi semangat dari para siswa yang akan mengikuti Ujian Madrasah (UM) yang dilaksanakan di gedung 1 MIM To’kaluku dimulai pada Senin, 21 April 2025 hingga 28 April mendatang. Ujian ini menjadi salah satu tahapan penting dalam proses kelulusan siswa dari madrasah, sekaligus sebagai pintu pembuka menuju jenjang…