Kasi Bimas Kristen Kemenag Tana Toraja Pimpin Ibadah Syukur Kelulusan Angkatan 36 UPT SMAN 4 Tana Toraja

Makale, (Humas Bimas Kristen Tana Toraja), Sabtu 10 Mei 2025 — Sebanyak 400 siswa kelas XII Angkatan 36 UPT SMAN 4 Tana Toraja mengikuti ibadah syukur kelulusan yang berlangsung khidmat di Aula Sekolah pada Sabtu pagi, 10 Mei 2025. Ibadah ini dipimpin langsung oleh Kepala Seksi Bimbingan Masyarakat Kristen Kementerian Agama Kabupaten Tana Toraja, Arius…

Baca

Persekutuan Umat Kristen Kemenag Tana Toraja Mengadakan Paskah di Buntu Sarira – Makale Utara

Makale – (Humas Bimas Kristen Tana Toraja)—-Jumat 9 Mei 2025, Persekutuan Umat Kristen (PUK) Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tana Toraja mengadakan perayaan Paskah yang penuh makna di Buntu Sarira. Acara ini dihadiri oleh keluarga besar Persekutuan Umat Kristen Kemenag Tana Toraja, yang berkumpul untuk merayakan kebangkitan Kristus. Dalam perayaan tersebut, Arius Damarto Rombealo, selaku Kasi…

Baca

Ujian Praktek Akhir Siswa MIN 2 Tana Toraja Menyajikan Menu 4 Sehat 5 Sempurna

Gandangbatu Sillanan(Humas Tana Toraja) – Siswa kelas enam MIN 2 Tana Toraja melaksanakan ujian praktek dengan tema “4 Sehat 5 Sempurna” sebagai bagian dari penilaian akhir tahun. Ujian praktek ini berlangsung hari Sabtu tanggal 10 Mei 2025 dengan penuh semangat di Madrasah, dihadiri oleh para guru, orang tua, dan para siswa. Ujian praktek bertema gizi…

Baca